Bimbingan Teknis Asesor Akreditasi Penjaminan Mutu di Pengadilan Tinggi Surabaya

Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum Mahkamah Agung RI kembali mengadakan Bimbingan Teknis Asesor Akreditasi Penjaminan Mutu. Pada hari Senin 27 Juni 2022, kegiatan ini dilakukan di wilayah Pengadilan Tinggi Surabaya untuk para hakim tinggi pengawas. 

Bimbingan teknis ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan para hakim tinggi sebagai asesor dalam melakukan penilaian Akreditasi Penjaminan Mutu (APM) pada pengadilan. Kegiatan ini dihadiri dan dibuka langsung Ketua Pengadilan Tinggi Surabaya, Zaid Umar Bobsaid, SH, MH.

Tim asesor Ditjen Badilum memberikan materi tentang Dokumen – Dokumen Manual Mutu, Cheklist Akreditasi, Administrasi dan Keuangan Perkara, Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan (SAKIP), Survei Kepuasan Masyarakat, Survei Presepsi Anti Korupsi dan Manajemen Risiko. Dalam bimbingan teknis ini, Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Bambang Myanto, SH, MH mengisi materi tentang Zona Integritas.

6e7519bd-de14-4ff6-9c13-d16ed5dd1440.jpg

6d759e33-2963-41ea-97ca-ef3befc35220.jpg

 

IMG_5831.JPG

resize_IMG_5835.jpg

ad341201-ae36-4b28-badc-7a143ac41346.jpgresize_IMG_5886.jpgresize_IMG_5871.jpg

717586ab-e36f-40cd-a58f-0edded06c451.jpgresize_IMG_5856.jpgresize_IMG_5855.jpgresize_IMG_5846.jpgresize_IMG_5836.jpg

resize_IMG_5889.jpg

63fdbd9c-1c3e-47d5-9c7d-1e541f033ea3.jpgc49554dc-2168-4856-bbd4-fdd1d689b5d9.jpg